Cara pasang meta tag di setiap postingan otomatis - Blog Kang Fatur
Pada postingan blog kali ini saya akan membahas tentang cara memasang dinamik meta tags di blogspot secara otomatis. Teknik ini sangat-sangat berguna untuk optimasi onpage karena setiap postingan kita akan memiliki meta deskripsi yang berbeda antara satu postingan dengan postingan lainnya tanpa perlu repot-repot nambahin satu-satu pada setiap postingan secara manual. Dengan kata lain, meta deskripsi dan keyword pada setiap posting akan ter-generate secara otomatis. Hal ini tentu menjadi solusi bagi sobat yang mengalami duplikasi meta deskripsi.
Cara memasang meta tag deskripsi dan keyword setiap postingan secara otomatis ini saya bagi kedalam 2 bagian, sobat-sobat ikutin aja salah satu dari kedua cara dibawah ini :

Bagi yang BELUM PERNAH memasang meta tag deskripsi sebelumnya, ikutin cara ini :

  1. Pertama-tama login dulu dong ke blogger.com terus Rancangan --> edit html.
  2. Tunggu sampe terload secara maksimal dan cari kode berikut (gunakan ctrl + f di firefox untuk mencari) :

    <title><data:blog.pageTitle/></title>


  3. Setelah dapat kode diatas hapus lalu ganti dengan kode berikut :

    <b:if cond='data:blog.url == &quot;http://ALAMATBLOGSOBAT.blogspot.com/&quot;'>
    <title><data:blog.pageTitle/></title>
    <meta name='DESCRIPTION' content='ISI DENGAN DESKRIPSI UNTUK HOMEPAGE BLOG SOBAT'/>
    <meta name='KEYWORDS' content='ISI DENGAN KATA KUNCI UNTUK HOMEPAGE'/> </b:if>
    <b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
    <title><data:blog.pageName/> - <data:blog.title/></title>
    <meta expr:content='data:blog.pageName + ", " + data:blog.title + ", " + data:blog.pageName' name='Description'/>
    <meta expr:content='data:blog.pageName + ", " + data:blog.title + ", " + data:blog.pageName' name='Keywords'/>
    </b:if>


  4. Selesai dan save template sobat.



Bagi yang SUDAH PERNAH memasang meta tag deskripsi sbelumnya, ikutin cara berikut ini :

  1. Udah login ke blogger kan ? langsung menuju Rancangan --> edit html.
  2. Di halaman edit html, cari kode ini :

    <b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
    <title><data:blog.pageName/> | <data:blog.title/></title>


    Intinya tuh sobat cari kode deskripsi yang lama ( yang udah pernah sobat pasang sebelumnya), kemudian dihapus aja semua kode deskripsi yang lama itu.


  3. Setelah kode meta tag deskripsi dan keyword yang lama dihapus diganti dengan kode berikut yang tentunya lebih canggih lagi,hhe :

    <b:if cond='data:blog.url == &quot;http://ALAMATBLOGSOBAT.blogspot.com/&quot;'>
    <title><data:blog.pageTitle/></title>
    <meta name='DESCRIPTION' content='ISI DENGAN DESKRIPSI UNTUK HOMEPAGE BLOG SOBAT'/>
    <meta name='KEYWORDS' content='ISI DENGAN KATA KUNCI UNTUK HOMEPAGE'/> </b:if>
    <b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
    <title><data:blog.pageName/> - <data:blog.title/></title>
    <meta expr:content='data:blog.pageName + ", " + data:blog.title + ", " + data:blog.pageName' name='Description'/>
    <meta expr:content='data:blog.pageName + ", " + data:blog.title + ", " + data:blog.pageName' name='Keywords'/>
    </b:if>


  4. Udah digantikan ? kalo udah selesai langsung aja di save template.


PERHATIAN!!
Untuk tulisan yang berwarna merah silahkan sobat atur masing-masing OK, karena saya pasti sobat sudah pada bisa OK.


Nah, demikianlah cara bikin meta tag di setiap postingan secara otomatis. Semoga setelah ikutin cara diatas sobat-sobat semuanya gak direpotkan lagi dengan harus memasang meta tag deskripsi di setiap postingan secara manual lagi.

Selamat mencoba semoga bermanfaat.



KOMENTAR ANDA SANGAT BERMANFAAT BAGI PERKEMBANGAN BLOG INI

Cara pasang meta tag di setiap postingan otomatis

Pada postingan blog kali ini saya akan membahas tentang cara memasang dinamik meta tags di blogspot secara otomatis. Teknik ini sangat-sangat berguna untuk optimasi onpage karena setiap postingan kita akan memiliki meta deskripsi yang berbeda antara satu postingan dengan postingan lainnya tanpa perlu repot-repot nambahin satu-satu pada setiap postingan secara manual. Dengan kata lain, meta deskripsi dan keyword pada setiap posting akan ter-generate secara otomatis. Hal ini tentu menjadi solusi bagi sobat yang mengalami duplikasi meta deskripsi.
Cara memasang meta tag deskripsi dan keyword setiap postingan secara otomatis ini saya bagi kedalam 2 bagian, sobat-sobat ikutin aja salah satu dari kedua cara dibawah ini :

Bagi yang BELUM PERNAH memasang meta tag deskripsi sebelumnya, ikutin cara ini :

  1. Pertama-tama login dulu dong ke blogger.com terus Rancangan --> edit html.
  2. Tunggu sampe terload secara maksimal dan cari kode berikut (gunakan ctrl + f di firefox untuk mencari) :

    <title><data:blog.pageTitle/></title>


  3. Setelah dapat kode diatas hapus lalu ganti dengan kode berikut :

    <b:if cond='data:blog.url == &quot;http://ALAMATBLOGSOBAT.blogspot.com/&quot;'>
    <title><data:blog.pageTitle/></title>
    <meta name='DESCRIPTION' content='ISI DENGAN DESKRIPSI UNTUK HOMEPAGE BLOG SOBAT'/>
    <meta name='KEYWORDS' content='ISI DENGAN KATA KUNCI UNTUK HOMEPAGE'/> </b:if>
    <b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
    <title><data:blog.pageName/> - <data:blog.title/></title>
    <meta expr:content='data:blog.pageName + ", " + data:blog.title + ", " + data:blog.pageName' name='Description'/>
    <meta expr:content='data:blog.pageName + ", " + data:blog.title + ", " + data:blog.pageName' name='Keywords'/>
    </b:if>


  4. Selesai dan save template sobat.



Bagi yang SUDAH PERNAH memasang meta tag deskripsi sbelumnya, ikutin cara berikut ini :

  1. Udah login ke blogger kan ? langsung menuju Rancangan --> edit html.
  2. Di halaman edit html, cari kode ini :

    <b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
    <title><data:blog.pageName/> | <data:blog.title/></title>


    Intinya tuh sobat cari kode deskripsi yang lama ( yang udah pernah sobat pasang sebelumnya), kemudian dihapus aja semua kode deskripsi yang lama itu.


  3. Setelah kode meta tag deskripsi dan keyword yang lama dihapus diganti dengan kode berikut yang tentunya lebih canggih lagi,hhe :

    <b:if cond='data:blog.url == &quot;http://ALAMATBLOGSOBAT.blogspot.com/&quot;'>
    <title><data:blog.pageTitle/></title>
    <meta name='DESCRIPTION' content='ISI DENGAN DESKRIPSI UNTUK HOMEPAGE BLOG SOBAT'/>
    <meta name='KEYWORDS' content='ISI DENGAN KATA KUNCI UNTUK HOMEPAGE'/> </b:if>
    <b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
    <title><data:blog.pageName/> - <data:blog.title/></title>
    <meta expr:content='data:blog.pageName + ", " + data:blog.title + ", " + data:blog.pageName' name='Description'/>
    <meta expr:content='data:blog.pageName + ", " + data:blog.title + ", " + data:blog.pageName' name='Keywords'/>
    </b:if>


  4. Udah digantikan ? kalo udah selesai langsung aja di save template.


PERHATIAN!!
Untuk tulisan yang berwarna merah silahkan sobat atur masing-masing OK, karena saya pasti sobat sudah pada bisa OK.


Nah, demikianlah cara bikin meta tag di setiap postingan secara otomatis. Semoga setelah ikutin cara diatas sobat-sobat semuanya gak direpotkan lagi dengan harus memasang meta tag deskripsi di setiap postingan secara manual lagi.

Selamat mencoba semoga bermanfaat.



KOMENTAR ANDA SANGAT BERMANFAAT BAGI PERKEMBANGAN BLOG INI

26 comments:

  1. langsung di coba bos,makasih ilunya bos

    ReplyDelete
  2. mantab kawan, terima kasih atas ilmunya. salam sahabat :)

    ReplyDelete
  3. Postingan Akang sangat singkat namun berbobot. aku ucapkan terimakasih Akang sudah berkunjung diblog Antena Sexy, dan aku hadir disini dengan dengan wajah senyun dan hati senang. sekalian konfirmasi link akang sdh terpasang dengan judul "Blog Kang Fatur" sebelumnya aku ucapkan terimakasih.
    salam sukses sahabatku Kang Fatur :)

    ReplyDelete
  4. trima kasih infonya, perlu dicoba nih.
    oh iyah kang sekalian ngasih tau saya udah follow balik.
    salam kang fatur.

    ReplyDelete
  5. Infonya bagus sebagus blognya, saya suka hehehe

    ReplyDelete
  6. info yang sagt menarik..slm knal ya. blog pemula msh bingung,hee..

    http://minority761.blogspot.com

    ReplyDelete
  7. terima kasih kang buat infonya....

    ReplyDelete
  8. nice info gan
    mampir sini juga yah....

    ReplyDelete
  9. Om gimana caranya tu bikin blog kayak gitu?

    ReplyDelete
  10. Mksh ya

    www.florescharmtourandtravel.blogspot.com

    ReplyDelete
  11. kok aq dah sesuai petunjuk tpi lom jg tuh kedetek om google ya,hiks.. hiks...

    ReplyDelete
  12. setelah saya bandingkan antara yang baru dengan yang lama kayaknya sama aja deh... hehehehe.... tapi itu menurut ane

    ReplyDelete
  13. terima kasih banget nih sudah memberikan pencerahan untuk saya mengedit meta tag, salam kenal yah

    ReplyDelete
  14. Terima kasih...bermanfaat ilmunya kang

    ReplyDelete
  15. info yg bermanfaat....
    makasi kang...salam kenal...
    maju terus..

    ReplyDelete
  16. mantap kang...
    saya sejutu dengan akang..
    ilmu akan lebih bermanfaat bila dapat memberikan manfaat pd orang lain..
    salam kenal bos..

    ReplyDelete
  17. Wah thanks banget neh postingannya,,pantesan blog aku ke detect di web master tool banyak duplicate description,,, kayaknya bleh dicoba neh,,, btw ada nda kode html biar setiap kali kita posting description yg terbaca adalah paragraph awal postingan,, kalau ada tolong di share ya bang,, thanks

    ReplyDelete
  18. makasih banyak pak bos,
    tutor yang sangat bermanfaat sekali nih bagi saya yang pemula bgt..

    ReplyDelete
  19. sangat membantu...khususnya bagi saya yang pemula ini... terima kasih

    ReplyDelete
  20. tahnks infonya sob, meta tag amat lah penting bagi sebuah blog

    ReplyDelete

Subscribe Our Newsletter

Notifications

Disqus Logo